Senin, 17 Oktober 2022

puding jagung

Bahan-bahan: 50 ml Frisian Flag Kental Manis Full Cream Gold 200 ml Santan 300 ml Air 2 buah jagung manis 1 sdm maizena 60 gr gula pasir ½ sdt garam 5 gr agar-agar bubuk 1 sdt vanilla Cara membuat puding jagung sederhana: Siapkan 2 jagung yang sudah dipipil Masukan ke dalam blender Tambahkan gula pasir 60 gr, santan 200 ml, air matang 300 ml dan tepung maizena 1 sdm lalu blender sampai semua bahan halus Panaskan wajan dan masukan jagung yang sudah diblender lalu disaring dan buang ampasnya Tambahkan agar-agar 5 gram, garam 1/2 sdt dan vanilla 1 sdt Masukkan Frisian Flag Full Cream Gold 50 ml ke dalam adonan dan aduk secara merata sampai mendidih Setelah adonan puding mendidih, tuang adonan ke dalam cup yang sudah disediakan dan tunggu sampai dingin atau uap panasnya berkurang Jika sudah dingin, bisa dimasukkan ke dalam lemari es selama beberapa waktu, setelah mengeras, siap untuk dipotong dan dihidangkan. Kamu bisa menambahkan siraman vla puding instan yang ada di pasaran agar lebih praktis.

0 komentar:

Posting Komentar